Rabu, 27 Mei 2015

Hardware Minimun Untuk melakukan Install Windows 7 dan Windows XP, Peralatan Untuk Menginstall Windows 7

1.Hardware minimum untuk melakukan install Windows XP
Berikut adalah :
- Processor Pentium 233 MHz
- RAM minimum harus 64 MB
- Harus tersedia ruang sebesar minimum 1,5 GB pada HardDisk
- Adaptor video dan monitor dengan Super VGA (800 x 600) atau resolusi lebih tinggi

2.Peralatan Untuk menginstall sistem operasi Windows 7:

- Media Instalasi ( DVD , FlashDisk , HardDisk )

3.Hardware minimun untuk melakukan install windows 7:
-Processor Intel dengan kecepatan 1GHz(32 bit atau 64 bit).
-RAM minimal 1 GB untuk 32 bit dan 3 GB untuk 64 bit
-Hard disk yang masih tersisa minimal 16 GB untuk 32 bit dan 20 GB untuk 64 bit

Tidak ada komentar:

Posting Komentar